Enter your keyword

Newsletter | Feb’ 21

Hi Again!

Mutia Shahab | Editor in Chief, Lazuardi News

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Semoga Allah senantiasa mencurahkan berkah dan rizkinya kepada Bapak/Ibu Orang Tua, Siswa, Guru dan juga Karyawan Lazuardi GCS.

Hari-hari di bulan Februari dipenuhi oleh hujan deras. Seiring dengan itu, program kegiatan #LazuardiHomeLearning juga mengalir dengan sangat deras. Alhamdulillah, 2 perhelatan akbar Lazuardi di bulan ini berjalan dengan lancar dan baik, yaitu Lazuardi Talent Festival dan S2M3ART Day 2021.

Lazuardi News edisi Februari ini, akan merangkumkan berlangsungnya dua kegiatan besar tersebut. Edisi kali ini juga memuat berbagai artikel menarik seputar kegiatan Lazuardi GCS selama Februari.

Kami mengharapkan komentar dan saran Bapak/Ibumengenai Lazuardi News melalui e-mail kami di socialmedia@lazuardi.sch.id

Selamat membaca!

Tetap sehat dan bahagia selalu.

Salam hangat,

Mutia Shahab

Editor in Chief, Lazuardi News

Hi Again!

Mutia Shahab | Editor in Chief, Lazuardi News

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Bapak/Ibu Orang Tua Siswa, Guru dan juga Karyawan Lazuardi GCS, apa kabar?

Setelah beristirahat sejenak pada liburan akhir tahun, kita kembali bersekolah. Meski sempat ada harapan untuk berjumpa di sekolah pada semester kedua ini, akhirnya kita harus kembali bersabar untuk tetap di rumah.

Tapi jangan khawatir karena para guru Lazuardi telah menyiapkan berbagai progam menarik untuk #LazuardiHomeLearning di semester 2 ini. Kami rangkumkan beberapa kegiatan seru yang sudah dijalani siswa-siswi Pra-TK, TK, SD, sampai SMP Lazuardi selama Januari 2021.

Kami mengharapkan komentar dan saran Bapak/Ibu mengenai Lazuardi News melalui socialmedia@lazuardi.sch.id

Selamat membaca, tetap sehat, dan bahagia selalu

Salam hangat,
Mutia Shahab
Editor in Chief, Lazuardi News

S2M3ART DAY 2021

STAY AT HOME ,  STAY SAFE , STAY SMART

Lazuardi Global Compassionate School hosted its first ever online S2M3ART Day, an exhibition, showcasing a range of students’ work of Science, Social Studies, Maths, Music, Market, and Art. This annual event celebrates the talents and skills of students showcasing their work created under unprecedented challenges that have unfolded over the course of this academic year. The Pandemic has forced the closure of the school, forcing the joyful experience away from the classrooms and on to online platforms like Google Suite for Education and Zoom.

“This year we had an exceptionally special S2M3Art day despite the challenges. The team, all the teachers, students and parents who came together to make this happen not only delivered a fantastic and memorable event but also set the bar high for any following events” said Sayed Hyder, the Deputy Head of Education, Lazuardi Global Compassionate School.

Just under a year ago the virulent spread of COVID-19 forced everyone to put themselves under lockdown. Schools across the world had to shut down and students were presented with an entirely different kind of learning. Everyone had to start studying at home, online.In this pandemic, we’ve all tried to work together to make everything seem as normal as possible. We’ve all had to adapt to this new situation.

“The team, all the teachers, students and parents who came together to make this happen not only delivered a fantastic and memorable event but also set the bar high for any following events”

-Sayed Hyder-
Deputy Head of Education

For Smart Day 2021, the intention of hosting the event online is to ensure that the students still have an opportunity to showcase their work from the comfort of their own homes and gather everyone wherever in a forum they can join and share their experiences and excitement. This event undoubtedly brings together hundreds of Artwork projects, Science, Maths, and Social studies presentations, market products, and talent shows being produced by our amazing students. The event highlights diverse skills and talents and the enthusiasm, creativity and mastery that our students bring to their respective endeavors.

“We still carry the main idea of Smart Day, which is to explore talents and showcase students’ work. We are trying to build teamwork, foster collaboration and critical thinking in the process of preparation. Students can also hone their communication skills, cultivate self-confidence, and inspire each other. Especially for this year, we choose the theme: Stay at home, Stay Safe, Stay Smart which embodies the spirit of learning to achieve goals and be productive during the pandemic.” Said Ms. Ana, the Project Officer for this event.

After many years of witnessing opening performances in the school field, this year’s grand opening strives to give us equally similar enthralling feelings of amazement. Everyone joins via Zoom and the virtual music and dance performance kicks off the event to keep the tradition alive. Lazuardi Music teachers successfully put together this collaboration of well-designed musical shows of students from kindergarten to junior high are playing guitar, singing, and dancing. The performances fill the room with colorful talents and powerful enough to energize this 3-day wonderful event.

SCIENCE & MATH

Science and Maths Projects Fair pique the students’ curiosity in their learning experience by allowing them to explore the topics through exciting experiments and interesting activities. They are up for the challenge and turn the room in their house into a laboratory experiment. Students take part in the hands-on activity and teachers model each activity in a way that they can safely practice a variety of topics using the toolkits sent from school and also household items. This showcase offers the audience multiple creative ideas of the students with the confidence and passion for knowledge spark through the screen.

SOCIAL STUDIES & ART

Like Science and Maths Fairs, Social Studies Project
Presentations also exhibit students’ remarkable work. The room in Zoom is filled with radiant project displays,
photographs of their research, charts, and models. Students showcase their efforts in the form of thought-provoking projects. This whole experience is designed to provide students an opportunity to foster collaboration and communication skills as well as encourage them to conduct research and discover ways to contribute to society.

This unique experience continues in the Virtual Art Exhibition. Students have created imaginative and creative artwork at home, and invite guests to engage and be enamored by the artistic talents of all students. The guests are offered to undertake a digital expeditionin the gallery and admire the Art virtually. The exhibition clearly demonstrates a wide range of skills from students in kindergarten to junior high. In addition to that, they also invite guests to take part in the workshop which varies from recycled ideas creative making to doodling, painting, and photography. The entire workshop is absolutely motivating, educating, and entertaining all at the same time.

As part of the learning, students learn to think like
entrepreneurs and are encouraged to come up with products to sell. Originally, the Market has always been the most crowded venue during the event, and due to the pandemic, the students have no choice but to make all products go online.

This digitally native generation totally brings the new spirit of incorporating media in their promotion. They create a product teaser video and upload it on youtube. The used-to-be Market venue with attractive booths and tents is now moving to Instagram with captivating captions and nice-designed pictures. Using direct messages from Instagram and Whatsapp for Business, they take orders and deliver the products right at the customers’ front door.

The Talent Shows area is always full of cheerful smiles and singing, dancing, music all around. In spite of the unfortunate school closure, the teachers still attempt to bring zeal and enthusiasm all the way to their students at home. Students are invited to submit their show, prepare it from home, filming the performance and upload it to a virtual platform. The harmony of students’ talents includes singing, playing musical instruments, pantomimes, dancing, storytelling, martial arts, playing yo-yo, and a lot more. This online talent show has lifted the spirit during the pandemic and once again proves the energy of pulling off the impossible and choosing to continue to shine in even the difficult situation.

Smart Day 2021 shows students’ grace and determination with the collaboration of teachers and parents’ work to help students show their best under extraordinary circumstances. Although not having an actual celebration in school with friends and teachers was a major challenge, but, a wider audience and outreach makes the online event admittedly the next best thing. We are incredibly proud of the students, parents, and teacher to make it happen, and hopefully, this online exhibition will give us an insight into all fascinating performances, artwork and project presentations which have been prepared by all talented students. (MH)

Please check out our online exhibition!

SmartDay – Public

S2M3ART DAY Testimonial

 

LAZUARDI TALENT FESTIVAL

MENGAKTUALISASIKAN POTENSI DIRI LEWAT HOBI

Apakah di sini ada yang memiliki hobi main games Minecraft? Atau, justru main Kahoot? Atau, lebih senang dengan story telling? Wah, di sinilah kalian bisa mengasah bakat tersebut, lho! Kakak-kakak OSIS SMP Lazuardi GCS bekerjasama dengan Yayasan Lazuardi Hayati menyelenggarakan acara tahunan, yaitu Lazuardi Talent Festival (LTF 2021). Kendati dilaksanakan secara virtual, namun nuansa serunya tentu tetap terasa. Acara ini diselenggarakan selama dua hari berturut-turut, yaitu 5-6 Februari 2021.

Slogan LTF yang diusung tahun ini adalah “Perfection of Imperfection”. Slogan tersebut mengandung makna bahwa masa pandemi yang menyebabkan ruang gerak menjadi begitu terbatas, justru memberi kesempatan kepada siswa menjadi individu yang lengkap.

Mereka mendapat tantangan dan pengalaman belajar yang berbeda dari biasanya, yakni belajar, berkegiatan, dan bersosialisasi secara virtual. Pelaksanaan secara virtual ini berhasil membuat berbagai sekolah berpartisipasi dengan sangat antusias, baik dari murid hingga guru pembimbingnya.

“Lazuardi percaya bahwa setiap siswa memiliki bakat dan kemampuan yang harus diberi ruang untuk dikembangkan. Mulai dari bakat musik, olahraga, TIK, bahasa, dan lain-lain. Lazuardi Talent Festival merupakan rangkaian kegiatan untuk menyalurkan bakat, potensi, serta kreativitas para pelajar secara individu ataupun kelompok baik di bidang akademis maupun non akademis,” ujar Pak Agung Aljabari Arafat, Penanggung Jawab acara LTF 2021.

Lazuardi Talent Festival merupakan salah satu rangkaian event lomba dan seminar bergengsi yang selalu diikuti berbagai sekolah unggulan di Depok dan sekitarnya. Semenjak adanya covid-19, kami tim acara LTF merancang event ini sedemikian rupa dengan baik sehingga dapat dilaksanakan secara online.
Ibu Restuning Ias Satriani (PJ Acara LTF)

Ia menambahkan, LTF 2021 merupakan kegiatan yang positif untuk membangun rasa percaya diri siswa dan sportivitas antar sekolah di tingkat SD dan SMP atau yang sederajat di Kota Depok dan sekitarnya. Dengan adanya pandemi yang sedang melanda dunia, maka Lazuardi Talent Festival akan melakukan penyesuaian dengan tetap mengedepankan ciri khas Lazuardi yang menekankan pada metode pengajaran berbasis Multiple Intelligences.

“LTF tahun ini sukses dan sangat asyik. Walaupun persiapannya berat dan sedikit susah, namun hasilnya membuat kami senang dan puas. Melihat banyak peserta mengikuti LTF dengan bahagia membuat kangen LTF off line,” ujar Raden Bianca Kalila Luna, siswa SMP Lazuardi yang menjadi salah satu panitia LTF.

Kegiatan ini bertujuan menjadi wadah berbagai potensi, minat, dan bakat serta kecerdasaan yang dimiliki oleh setiap peserta. Selain itu, Lazuardi turut berupaya menyediakan sarana untuk mengukur kemampuan diri para peserta serta memberikan pengalaman kepada mereka tentang kemauan, kerja keras, dan sportivitas.

“Aku pribadi senang sekali bisa berpartisipasi di LTF dan menjadi juara. Pesan dariku, jangan pernah putus asa walaupun sendirian atau berkelompok,” ujar Qanitha, salah satu peserta di lomba Minecraft.

Pada hari pertama, Jum’at, 5 Februari 2021 dilaksanakan lomba Story Telling dan juga webinar tentang kewirausahaan.Lomba Story Telling ini diikuti oleh berbagai Sekolah Dasar (SD) dari berbagai daerah di Indonesia. Tak hanya sampai di sana, salah satu orang tua murid SMP Lazuardi yang memiliki bisnis juga menyampaikan kiat-kiatnya untuk menjadi wirausahawan yang baik di hadapan peserta webinar kewirausahaan. Sementara pada hari kedua, Sabtu, 6 Februari 2021 juga dilaksanakan lomba lainnya berupa membangun bangunan sekolah dengan Minecraft dan juga lomba Brain Battle yang menguji pengetahuan umum para peserta lomba.

Silahturahmi udara dengan beberapa sekolah di seluruh Indonesia juga dapat terjalin melalui acara ini. Semoga acara LTF 2021 semakin dapat menginspirasi banyak OSIS dr sekolah lain,” tutup Bu Restu. (ER)

Positive Discipline Tips: Connect Before CorrectPositive Discipline Tips: Connect Before Correct Para Guru membangun hubungan dengan siswa sebagai awal yang baik untuk penerapan disiplin

KONTRIBUSI UNTUK DUNIA PENDIDIKAN: LAZUARDI UNTUK KOTA DEPOK

Dinas Pendidikan Kota Depok menginisiasi sebuah kanal Youtube “Belajar Bersama Disdik Depok” Kanal youtube tersebut memuat berbagai video pembelajaran yang dapat diakses oleh semua pelajar khususnya yang berada di wilayah Depok.

Video pembelajaran yang ada di kanal Belajar Bersama ini berasal dari berbagai sekolah di wilayah Depok. Sebagai wujud partisipasi untuk pendidikan Indonesia, TK Lazuardi GCS berkontribusi memberikan video pembelajaran untuk kanal ini.

Para guru bersungguh-sungguh dalam pembuatan video pembelajaran ini, walaupun artinya mereka harus berkerja extra. Mempelajari Rencana Pembelajaran sesuai tema yang diminta.

-Ai Tati Ruqayah-
Kepala Pra-TK/TK Lazuardi GCS

Dalam video ini, para guru TK Lazuardi mengajar sesuai dengan Rencana Pembelajaran yang telah ditentukan oleh Dinas Pendidikan Depok. Selain itu juga beberapa standar Lazuardi seperti kata pengganti guru dan kalimat instruksi yang biasanya diucapkan dalam Bahasa Inggris, agar dapat tepat sasaran, diganti ke dalam bahasa Indonesia.

TK Lazuardi menyambut baik ajakan dari Disdik Depok, karena ini sesuai dengan visi dan misi Lazuardi untuk bersikap welas asih terhadap sesama. (MS)

MEET THE EXPERT : CHEF FOR A DAY

Wow..siswa TK memasak secara daring? Apakah bisa?

Tentu bisa! Pada hari Rabu, 10 Februari 2021, TK A Surabaya-Denpasar kedatangan seorang Chef profesional. Beliau adalah Chef M. Setiawan yang sehari-hari bertugas di Hotel Shangri-la, Jakarta. Chef Setiawan adalah ayah dari ananda Deodelano (TK A Surabaya-Denpasar) dan Gaudenzio (Gr.2).

Chef Setiawan mengenalkan pakaian serta perlengkapan yang dibutuhkan oleh seorang Chef saat memasak. Ternyata ada aturan yang harus dipatuhi oleh seorang Chef agar tetap bersih dan aman saat di dapur.

Setelah itu, Chef Setiawan mengajak siswa TK A bersama-sama membuat “Oreo Ball Meises”. Teman-teman TK A sudah menyiapkan bahan dan alatnya, yaitu Biskuit Oreo (bisa diganti dengan jenis biskuit lainnya), susu kental manis, dan meises serta kantong plastik, sarung tangan plastik, alat penumbuk, dan piring.

Bahan dan alatnya mudah didapatkan ya, teman-teman. Siswa TK A belajar menumbuk biskuit, menuang susu serta mengaduk dan membulatkan adonan.

Wah..Chef Setiawan sabar membimbing siswa TK A saat memasak. Hasilnya..mm…yummy! Memasaknya mudah, rasanya pun lezat. Bagaimana keseruan memasak bersama seorang Chef? (PA)

 

MERAWAT LINGKUNGAN DEMI MASA DEPAN

“Lingkungan tempat tinggal semua makhluk hidup yang ada di muka bumi, termasuk manusia, hewan, dan tumbuhan harus kita jaga kelestariannya. Kita sebagai manusia yang hidup dimuka bumi yang telah diberikan kekayaan alam yang melimpah, seharusnya berterima kasih kepada Tuhan dengan cara menjaga dan melestarikan lingkungan ini. Mari kita mulai dari sekarang!”

Kutipan tulisan dari siswa-siswi kelas 3 di atas merupakan latar belakang proyek mereka dalam upaya menjaga kelestarian lingkungan. Yaffa Anissa Dianutami, salah seorang siswa kelas 3, merenungi soal kerusakan alam, kemudian menghubungkannya dengan pandemi Covid-19. Dia berpendapat bahwa datangnya corona ke muka bumi adalah karena manusia mulai lalai dalam menjaga alam. Hutan yang semakin gundul atau gersang terbakar membuat bumi tak lagi teduh. Bisa jadi corona diciptakan agar manusia kembali menjaga tanaman yang tentunya memiliki peran besar dalam kelangsungan hidup.

Setelah diberikan cerita dan beberapa informasi umum, para siswa berdiskusi mengenai upaya yang dapat mereka lakukan untuk melestarikan alam. Dari diskusi tersebut mereka menyepakati beberapa hal yang harus dilakukan untuk menyelamatkan bumi seperti membuang mpah pada tempatnya, melakukan proses pemilahan sampah di rumah.

MEET OUR TEACHER: NURWULAN SELAMA

Teacher Wulan bekerja sebagai Terapis Okupasi di Pelangi Resource Center, Lazuardi GCS. Sejak lulus dari Universitas Indonesia jurusan Okupasi Terapi, Teacher Wulan mulai berkarir di Lazuardi.

Bekerja sesuai passionnya, Tr. Wulan mengaku bahwa dia sangat menikmati kesehariannya sebagai terapis anak. Memang Tr. Wulan sangat menyukai segala hal yang berkaitan dengan anak-anak.

“Kesiapan sekolah anak bukan hanya dari segi kognitif saja namun juga sensori, psikomotor, psikososial dan psikologisnya.”
Tr. Wulan
Terapis Okupasi, Pelangi lazuardi

 Di luar pekerjaannya sebagai terapis, Tr. Wulan tentu memiliki hobi. Mengingat hobi jalan-jalannya tidak lagi bisa dilakukan selama pandemi, Tr. Wulan mengisi waktu luangnya dengan membaca buku dan mencoba bermain musik. Saat ini Tr. Wulan sedang belajar bermain biola dan gitar. Wah, keren ya?

Selain itu, Tr Wulan juga aktif mengajar anak-anak jalanan, meski saat ini juga hanya dapat dilakukan secara virtual.

Saksikan Interview lengkap dengan Tr. Nurwulan Salamah di Youtube Lazuardi GCS.(Red)

DID YOU KNOW?

Vaccine perform a jedi mind trick on your body

Vaccines activate antibodies that fight off the disease at hand, without actually giving you the disease. In layman’s terms, they trick us into fighting a disease we don’t have, so that our body is prepared to fight it off if we are exposed it in the future.

Inoculation from East to West

The Anatolian Ottoman Turks knew about methods of inoculation. They called it Ashi, or engrafting, and they had inherited it from older Turkish tribes.

The Turks inoculated with bits of the smallpox disease, which produced a mild form of the disease, but protected from more serious forms of smallpox. This kind of inoculation, called variolation, from the variola virus that produces smallpox, was introduced into England by Lady Montagu, a famous English letter writer and wife of the English ambassador at Istanbul between 1716 and 1718.

The Anatolian Ottoman Turks knew about methods of inoculation. They called it Ashi, or engrafting, and they had inherited it from older Turkish tribes.

The Turks inoculated with bits of the smallpox disease, which produced a mild form of the disease, but protected from more serious forms of smallpox. This kind of inoculation, called variolation, from the variola virus that produces smallpox, was introduced into England by Lady Montagu, a famous English letter writer and wife of the English ambassador at Istanbul between 1716 and 1718.

The breakthrough came when a scientific description of the inoculation process was submitted to the Royal Society in 1724 by Dr. Emmanuel Timoni, who had been the Montagus’ family physician in Istanbul. This was further augmented by Cassem Aga, the ambassador of Tripoli, who provided a firsthand account of inoculation and its safety record in Tripoli, Tunis, and Algiers, which gave valuable reassurance about the long safety record of the practice in Muslim countries, and for which he was elected fellow of the Royal Society in 1729.

Inoculation was then adopted both in England and in France, nearly half a century before Edward Jenner, to whom the discovery of vaccination is attributed.

HELLO READERS

We have a fun riddle for you!

Mark all 3 numbers that stand horizontally or vertically next to each other and make 10 when you add them.

Upload your answer and tag @lazuardigcs #lazuardinews, #Helloreaders on instagram before February 19th, 2021, and get the chance to have these cute bottles for FREE

Berita Suka Cita

“Rabbi habli minasholihiin”

Telah lahir puteri pertama dari Bapak Alpian Renaldi (Staff HRD) pada tanggal 13 Januari 2021. Semoga Ananda, Zeline Atthaya Rinaldhi menjadi anak yang shalehah dan membawa kebahagiaan untuk keluarga dan orang-orang di sekitarnya.

Berita Duka Cita

“Sesungguhnya kami milik Allah SWT, dan kepadaNYA lah kami kembali” QS. Al Baqarah: 156

Mengawali tahun dengan beberapa berita duka cita dari keluarga Lazuardi atas kepergian orang-orang terkasih:

  1. Bapak Mahmudin bin H.Abd .Rahman, suami dari Ibu Thoharoh (Guru TK) pada tanggal 1 Januari 2021.
  2. Ibu Hj. Popon binti H. Abd Rahman, Ibunda dari Bapak Soleh, ST (Operational Manager) pada tanggal 2 Januari 2021.
  3. Ibu Hj. Maisaroh binti H. Armanih Ibunda dari Ibu Thoharoh & Ibu Thoyibah (Guru TK & Terapis SD) pada tanggal 3 Januari 2021.
  4. Bapak Naih bin Gacang, Ayahanda dari Bapak Asepuddin (Resource) pada tanggal 4 Januari 2021.
  5. Taufiq Agung, Adinda dari Ibu Maria Rakhmawati (Guru SMP) pada tanggal 4 Januari 2021.
  6. Bapak Karman (Ex Security Coordinator Lazuardi GCS) pada tanggal 6 Januari 2021.

Segenap keluarga besar Lazuardi GCS mengucapkan turut berduka cita dan mendoa kan semoga Allah SWT menerima segala amal ibadah Almarhum/Almarhumah, serta mengampuni kesalahannya. Semoga keluarga yang ditinggalkan juga diberikan ketabahan serta kekuatan lahir batin.

PRAY FOR INDONESIA

Innalillahi Wa Innailayhi Raajiun..

Cobaan bagi negeri kita di awal tahun ini. Tetap saling mendoakan, saling menguatkan. Semoga saudara kita yang tekena musibah segera dipulihkan dari kesulitan dan diberikan kekuatan serta kesabaran. Aamiin..

HOME LEARNING TOOLKIT

A Bridge Between Home and School

Just under a year ago the virulent spread of COVID-19 forced everyone to put themselves under lockdown. Schools across the world had to shut down and students were presented with an entirely different kind of learning. Everyone had to start studying at home, online.In this pandemic, we’ve all tried to work together to make everything seem as normal as possible. We’ve all had to adapt to this new situation.

In Lazuardi, we’re using a variety of online learning tools such as educational apps and websites, Google Classroom and videos as well. It is undoubtedly a stressful and unpredictable time for all. Helping the students to focus on their learning and avoid too much screen time has also become a point of concern. Research shows that spending too much time in front of screens can cause sleeping problems, issues with attention spans and even addiction to devices and/or online games. Unfortunately, online learning seems to be the best option for now until everything can return to normal.

Just under a year ago the virulent spread of COVID-19 forced everyone to put themselves under lockdown. Schools across the world had to shut down and students were presented with an entirely different kind of learning. Everyone had to start studying at home, online.In this pandemic, we’ve all tried to work together to make everything seem as normal as possible. We’ve all had to adapt to this new situation.

In Lazuardi, we’re using a variety of online learning tools such as educational apps and websites, Google Classroom and videos as well. It is undoubtedly a stressful and unpredictable time for all. Helping the students to focus on their learning and avoid too much screen time has also become a point of concern. Research shows that spending too much time in front of screens can cause sleeping problems, issues with attention spans and even addiction to devices and/or online games. Unfortunately, online learning seems to be the best option for now until everything can return to normal.

My Favorite Time: Playtime

Merancang pembelajaran virtual untuk anak-anak usia dini memang tidak mudah. Mereka masih butuh banyak bergerak dan eksplorasi secara langsung.

Hal tersebutlah yang terus menjadi tantangan para guru untuk tetap semangat merancang kegiatan yang seru, menarik tetapi tetap bermakna.

Meski berbagai penyesuaian harus di lakukan, para guru tetap berusaha memberikan topik-topik pembelajaran yang sebelumnya biasa disampaikan saat pembelajaran berlangsung.

Tema pertama di semester 2 adalah “Rekreasi”. Siswa diajak untuk mengenal berbagai istilah baru, mengetahui tata cara rekreasi yang aman dan nyaman, berimajinasi, dan bercerita.

Puncak tema rekreasi semakin seru dengan kegiatan sentra Make Believe yang dilakukan secara virtual. Siswa-siswi TK A mengenakan pakaian untuk rekreasi ke pantai sementara siswa TK B mengenakan pakaian rekreasi ke pegunungan. Para siswa sangat antusias dalam mengikuti kegiatan ini.

Kira-kira keseruan apa lagi ya yang akan kita lalui bersama di Semester 2 ini? (MS)

KEMBALI KE SEKOLAH, YUK!

Belajar secara daring di masa pandemi ini terasa menantang, khususnya untuk siswa usia dini. Walau tak ada pilihan lain di masa pandemi sekarang ini. Keberpihakan guru pada siswa dan guru yang senantiasa belajar adalah kunci dalam menjawab tantangan tersebut.

Bagi siswa kelas 1 khususnya, mungkin mereka mendambakan datang ke sekolah dengan seragam lengkap, dan duduk di bangku sekolah serta bermain bersama teman-temannya.

Tidak hanya piawai dalam teknologi, guru di kelas daring harus berusaha lebih keras untuk menciptakan suasana nyaman antara siswa dengan guru dan juga siswa dengan temannya.

Hal inilah yang coba dibangun oleh guru-guru kelas 1 Lazuardi GCS. Dengan pendekatan disiplin positif, para guru berusaha memupuk kembali koneksi yang telah terbangun di semester 1.

Teacher Fina, memberikan kesempatan pada siswa untuk menentukan peraturan kelas yang disetujui bersama. Siswa tak hanya bersemangat mengutarakan idenya tapi juga merasa memiliki aturan yang dibuat. Mereka bahkan dengan senang hati saling mengingatkan teman-temannya agar senantiasa menciptakan iklim belajar yang positif dan kondusif.

Sementara itu Teacher Sri dengan senangnya mendengar ragam cerita siswa tentang kegiatan mereka selama libur sekolah. Satu persatu siswa bercerita, Teacher Sri dengan cermatnya mengambil kesimpulan poin penting dari memposisikan diri ada di dalam dunia anak, mendengar, dan memahami mereka adalah hal-hal yang guru harus sering lakukan. Tidak sekedar membangun koneksi, tapi menyadari bahwa siswa membutuhkan kesempatan itu. Penting rasanya menghadirkan suasana pada diri siswa bahwa gurunya hadir untuk mereka. Memiliki keterampilan teknologi yang tentunya dibutuhkan dalam belajar daring, seyogyanya tidak mengesampingkan kebutuhan anak untuk didengar dan berpendapat. Hal yang terlihat sederhana tapi berkesan untuk siswa, dan kadang luput dalam pandangan guru. Alhamdulillah, guru-guru Lazuardi GCS menyadari hal tersebut. Semoga anak-anak tetap semangat belajar dari rumah. (ST)

Positive Discipline Tips: Connect Before CorrectPositive Discipline Tips: Connect Before Correct Para Guru membangun hubungan dengan siswa sebagai awal yang baik untuk penerapan disiplin

VIRTUAL FIELD TRIP: MUSEUM GAJAH

Salah satu kutipan pidato Presiden Soekarno yang terkenal adalah “Jas Merah” (Jangan sekali-kali melupakan sejarah). Seruan dari Bapak Proklamator kita ini, untuk mengingatkan bahwa bangsa yang besar adalah bangsa yang selalu mau belajar dari sejarahnya, bangsa yang menghargai sejarahnya.

Karena itulah, meski dalam masa pandemi, siswa-siswi kelas 4 SD Lazuardi GCS mengikuti kegiatan virtual field trip ke Museum Gajah.

Dipandu oleh Bapak Aep Saipulloh, siswa belajar tentang seluk beluk kerajaan Hindu-Budha, dan Islam secara interaktif. Seluruh peserta dibawa ke setiap penjuru museum dan beliau menjelaskan setiap detil yang ada di dalamnya. Siswa-siswi kelas 4 terlihat begitu antusias belajar mengenai peninggalan kerajaan Hindu Budha, mengetahui lebih jauh tentang prasasti dan arca, serta peninggalan kerajaan Islam. Berbagai pertanyaan mereka lontarkan kepada Pak Aep.

Sesekali, Bapak Aep juga melontarkan pertanyaan yang disambut riuh para siswa.

Pengalaman baru mengunjungi museum secara virtual tidak mengurangi esensi edukasi yang ada di dalam museum tersebut. Berkat jelajah museum secara virtual, para siswa sudah mengumpulkan banyak informasi mengenai kerajaan-kerajaan Hindu-Budha, dan Islam.

Pengetahuan mereka ini nantinya akan membantu mereka menyelesaikan proyek pertama mereka di semester 2 ini: Membangun Negara Impian. Mulai dari bentuk negara, sistem masyarakat sampai sikap bijak dalam memahami masa sulit dan masa kejayaan dari tiap-tiap kerajaan yang telah lalu, telah mereka ketahui. Tidak sabar rasanya untuk melihat dan mendengarkan ide hebat mereka tentang proyek ini.

Selamat berkreasi!
(LITBANG)

BELAJAR IPS DENGAN

Bisakah kamu membuat korelasi antara pelajaran IPS dan Minecraft? Kakak kelas 9 berhasil membuat games Minecraft sebagai alat belajar IPS untuk adik-adik kelasnya. Hal yang mungkin tak terbayang sebelumnya bagi anak-anak, guru dan mungkin orang tua, ketika euforia Minecraft menggema dan menjadi candu bagi sebagian anak-anak dan dikhawatirkan memiliki efek negatif bagi generasi muda, siswa-siswi kelas 9 Lazuardi GCS, berhasil membuktikan bahwa dengan bermain, mereka bisa tetap belajar.

Kegiatan ini awalnya merupakan inisiatif dari seorang siswa yang merindukan bermain bersama dengan teman-teman dan adik kelasnya. Setelah berdiskusi bersama Ms. Eveline pada saat classtime, para siswa kelas 9 akhirnya memutuskan untuk memadukan pelajaran dengan Minecraft.

Mereka mempersiapkan soal-soal IPS yang akan menjadi bagian pembelajaran saat bermai Minecraft. Soal dipilih secara acak melalui aplikasi quizziz dan ruang bermain di Minecraft pun dipersiapkan. Sungguh perpaduan teknologi dan kreativitas siswa yang sangat ciamik.

Selama 30 menit di waktu class time, para kakak dan adik kelas bermain seru sambil belajar. Semua peserta terlihat antusias. kegiatan ini juga disiarkan secara LIVE di akun youtube Lazuardi dimana siswa-siswa lain juga bisa menikmati keseruan ini.

“Menyenangkan sekali rasanya membuat game secara berkelompok. Apalagi bisa membantu adik kelas belajar secara seru” kata Lintang, siswa kelas 9 mengemukakan pendapatnya.

Pengalaman belajar seperti ini memberi gambaran bahwa keterbatasan yang ada selama pandemi justru memunculkan kreativitas serta daya guna. Peran orang tua dan sekolah adalah memberikan kesempatan agar anak bisa terus mendapatkan pengalaman belajar baru dan seru. Ini adalah panggilan untuk sekolah, para guru dan siswa untuk terus belajar dan berkreasi. (Litbang)

MEMILIH DIVAKSIN ATAU TIDAK?

MEET OUR TEACHER: NURWULAN SELAMA

Teacher Wulan bekerja sebagai Terapis Okupasi di Pelangi Resource Center, Lazuardi GCS. Sejak lulus dari Universitas Indonesia jurusan Okupasi Terapi, Teacher Wulan mulai berkarir di Lazuardi.

Bekerja sesuai passionnya, Tr. Wulan mengaku bahwa dia sangat menikmati kesehariannya sebagai terapis anak. Memang Tr. Wulan sangat menyukai segala hal yang berkaitan dengan anak-anak.

“Kesiapan sekolah anak bukan hanya dari segi kognitif saja namun juga sensori, psikomotor, psikososial dan psikologisnya.”
Tr. Wulan
Terapis Okupasi, Pelangi lazuardi

 Di luar pekerjaannya sebagai terapis, Tr. Wulan tentu memiliki hobi. Mengingat hobi jalan-jalannya tidak lagi bisa dilakukan selama pandemi, Tr. Wulan mengisi waktu luangnya dengan membaca buku dan mencoba bermain musik. Saat ini Tr. Wulan sedang belajar bermain biola dan gitar. Wah, keren ya?

Selain itu, Tr Wulan juga aktif mengajar anak-anak jalanan, meski saat ini juga hanya dapat dilakukan secara virtual.

Saksikan Interview lengkap dengan Tr. Nurwulan Salamah di Youtube Lazuardi GCS.(Red)

Tr. Fina

DID YOU KNOW?

Vaccine perform a jedi mind trick on your body

Vaccines activate antibodies that fight off the disease at hand, without actually giving you the disease. In layman’s terms, they trick us into fighting a disease we don’t have, so that our body is prepared to fight it off if we are exposed it in the future.

Inoculation from East to West

The Anatolian Ottoman Turks knew about methods of inoculation. They called it Ashi, or engrafting, and they had inherited it from older Turkish tribes.

The Turks inoculated with bits of the smallpox disease, which produced a mild form of the disease, but protected from more serious forms of smallpox. This kind of inoculation, called variolation, from the variola virus that produces smallpox, was introduced into England by Lady Montagu, a famous English letter writer and wife of the English ambassador at Istanbul between 1716 and 1718.

The Anatolian Ottoman Turks knew about methods of inoculation. They called it Ashi, or engrafting, and they had inherited it from older Turkish tribes.

The Turks inoculated with bits of the smallpox disease, which produced a mild form of the disease, but protected from more serious forms of smallpox. This kind of inoculation, called variolation, from the variola virus that produces smallpox, was introduced into England by Lady Montagu, a famous English letter writer and wife of the English ambassador at Istanbul between 1716 and 1718.

The breakthrough came when a scientific description of the inoculation process was submitted to the Royal Society in 1724 by Dr. Emmanuel Timoni, who had been the Montagus’ family physician in Istanbul. This was further augmented by Cassem Aga, the ambassador of Tripoli, who provided a firsthand account of inoculation and its safety record in Tripoli, Tunis, and Algiers, which gave valuable reassurance about the long safety record of the practice in Muslim countries, and for which he was elected fellow of the Royal Society in 1729.

Inoculation was then adopted both in England and in France, nearly half a century before Edward Jenner, to whom the discovery of vaccination is attributed.

HELLO READERS

We have a fun riddle for you!

Mark all 3 numbers that stand horizontally or vertically next to each other and make 10 when you add them.

Upload your answer and tag @lazuardigcs #lazuardinews, #Helloreaders on instagram before February 19th, 2021, and get the chance to have these cute bottles for FREE

Berita Suka Cita

“Rabbi habli minasholihiin”

Telah lahir puteri pertama dari Bapak Alpian Renaldi (Staff HRD) pada tanggal 13 Januari 2021. Semoga Ananda, Zeline Atthaya Rinaldhi menjadi anak yang shalehah dan membawa kebahagiaan untuk keluarga dan orang-orang di sekitarnya.

Berita Duka Cita

“Sesungguhnya kami milik Allah SWT, dan kepadaNYA lah kami kembali” QS. Al Baqarah: 156

Mengawali tahun dengan beberapa berita duka cita dari keluarga Lazuardi atas kepergian orang-orang terkasih:

  1. Bapak Mahmudin bin H.Abd .Rahman, suami dari Ibu Thoharoh (Guru TK) pada tanggal 1 Januari 2021.
  2. Ibu Hj. Popon binti H. Abd Rahman, Ibunda dari Bapak Soleh, ST (Operational Manager) pada tanggal 2 Januari 2021.
  3. Ibu Hj. Maisaroh binti H. Armanih Ibunda dari Ibu Thoharoh & Ibu Thoyibah (Guru TK & Terapis SD) pada tanggal 3 Januari 2021.
  4. Bapak Naih bin Gacang, Ayahanda dari Bapak Asepuddin (Resource) pada tanggal 4 Januari 2021.
  5. Taufiq Agung, Adinda dari Ibu Maria Rakhmawati (Guru SMP) pada tanggal 4 Januari 2021.
  6. Bapak Karman (Ex Security Coordinator Lazuardi GCS) pada tanggal 6 Januari 2021.

Segenap keluarga besar Lazuardi GCS mengucapkan turut berduka cita dan mendoa kan semoga Allah SWT menerima segala amal ibadah Almarhum/Almarhumah, serta mengampuni kesalahannya. Semoga keluarga yang ditinggalkan juga diberikan ketabahan serta kekuatan lahir batin.

PRAY FOR INDONESIA

Innalillahi Wa Innailayhi Raajiun..

Cobaan bagi negeri kita di awal tahun ini. Tetap saling mendoakan, saling menguatkan. Semoga saudara kita yang tekena musibah segera dipulihkan dari kesulitan dan diberikan kekuatan serta kesabaran. Aamiin..