Lazuardi Talent Festival 4 – SMP Lazuardi GCS
SMP Lazuardi setiap tahun merayakan suatu acara besar yang bernama Lazuardi Talent Festival atau disebut sebagai LTF. Lazuardi percaya bahwa setiap siswa memiliki bakat dan kemampuan yang harus diberi ruang untuk dikembangkan. Mulai dari bakat menggambar, membaca, bercerita, ataupun kemampuan interpersonal dan kolaborasi antarsiswa. Apa lagi di zaman sekarang banyak siswa yang tertarik dengan permainan […]